Pengaruh Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) Terhadap Kinerja Petugas Medis Di Ruang Pinere Selama Pandemi Covid-19 Di RSUD Sultan Iskandar Muda Kabupaten Nagan Raya

Riza Dahlia, Sukma Elida, Enda Silvia Putri, Maiza Duana

Abstract

Alat Pelindung Diri adalah alat yang mempunyai kemampuan untuk melindungi seseorang dalam bekerja, yang berfungsi melindungi tenaga kerja dari bahaya. Tujuan penelitian untuk mengetahui apakah penggunaan Alat Pelindung Diri berpengaruh terhadap Kinerja Petugas Medis di Ruang Pinere . Jenis penelitian bersifat analitik dengan desain cross sectional. Penelitian ini dilakukan di ruang pinere RSUD SIM Nagan Raya. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah 27 tenaga medis di ruang pinere, sampel ini diambil menggunakan teknik total sampling. Di analisis dengan uji Univariat dan Bivariat dengan menggunakan uji chi square. Hasil penelitian menujukan bahwa adanya pengaruh yang signifikan antara variabel penggunaan masker yang di buktikan dengan nilai p value = 0,000 (≤ 0,05) dan nilai PR=1, variabel penggunaan kacamata pelindung dangan p value = 0,000 (≤ 0,05) dan nilai PR=1, variabel penggunaan alat pelindung wajah dengan p value = 0,000 (≤ 0,05) dan nilai PR=1, variabel penggunaan sarung tangan dengan p value = 0,000 (≤ 0,05) dan nilai PR=1, variabel penggunaan jubah mantel dengan p value = 0,022 (≤ 0,005) dan nilai PR=1, dan variabel penggunaan sepatu bot dengan p value = 0,000 (≤ 0,05) dan nilai PR=1, dengan kinerja kerja petugas medis di ruang Pinere. Kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah adanya pengaruh yang signifikan antar variabel penggunaan APD dengan kinerja petugas medis di ruang pinere. Saran untuk pihak rumah sakit agar selalu mengawasi kinerja kerja petugas medis di ruang pinere dalam hal penggunaan APD.

Full Text:

PDF

References

Aditama TY. 2015. Kesehatan dan Keselamatan Kerja, Keselamatan dan Kesehatan Kerja Yogyakarta: Gosyen Publishing.

Anindyajati A. 2016. Hubungan Tingkat Kedisiplinan Penggunaan alat Pelindung Diri (APD) Terhadap Kondisi Kesehatan kerja Karyawan Unit Fiber Glass PT Industri Kereta Api ( INKA) Madiun. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Atri. 2018. Persepsi Tenaga Kesehatan terhadap Pe nggunaan Alat Pelindung Diri dan Kejadian Kecelakaan Akibat Kerja di Salah Satu Rumah Sakit di Kota Bandung. JSK, Volume 3 Nomor 4 Juni Tahun 2018. Fakultas Kedokteran Unversitas Padjadjaran.

Anizar. 2015. Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Industri. Yogyakarta: Penerbit Graha Ilmu.

Arikunto. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Armstrong dan Baron. 2015. Manajemen Kinerja. Jakarta.

As’ad, Mohammad. 2013. Seri Ilmu Sumber Daya Manusia: Psikologi Industri. Edisi IV. Yogyakarta. Liberty

Bernardin & Russel., 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Diterjemahkan oleh Bambang Sukoco. Bandung: Armico.

Budiono, S. 2013. Bunga Rampai Hiperkes dan Keselamatan Kerja. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.

Dessler, Gary, 2013. Manajemen Personalia. Jakarta: Erlangga.

Dharma, Surya. 2013. Manajemen Kinerja Falsafah Teori dan Penerapannya. Jakarta: Pustaka Pelajar.

Dinkes Aceh, 2020. Data Covid di Aceh Tahun 2020 Per September. Aceh

Fadel, Muhammad. 2014. Reinventing Local Government. PT. Elex Media Komputindo. Jakarta.

Gomes, Faustino Cardoso, 2013, Manajemen Sumber Daya Manusia, Andi, Yogyakarta.

H.P. Loveday, J.A. Wilson, R.J. Pratt, M. Golsorkhi,

A. Tingle, A. Bak, J. Browne, J. Prieto,

M. Wilcox, 2014. Epic3: National Evidence-Based Guidelines For Preventing Healthcare-Associated Infections in NHS Hospitals in England.86, S1-S70,2014. https://doi.org/10.1016/S0195- 6701(13)6001 2-2

Hubeis. 2014. Manajemen Mutu Sumber Daya Manusia. Bogor: Ghalia Indonesia.

Jahangiri M, Rostamabadi A, Hoboubi N, Tadayon N, Soleimani A. Needle Stick Injuries and their Related Safety Meansures among Nurses in a University Hospital, Shiraz, Iran. Saf Health Work. Elsevier Ltd; 2015;7(1):72-7. https://doi.org/10.1016/j.shaw.2015.07.0 06

Kemenkes RI. 2020. Pedoman Pencegahan Pngendalian Covid-19. Jakarta. Kementerian Kesehatan RI.

Mangkunegara. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mathis, Robert L. dan Jackson, John H. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Salemba Empat.

Mustikawati., Intan, silviana, Farid Budiman, Rahmawati, 2012. Hubungan Perilaku penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) dengan keluhan gangguan kulit pada pemulung di TPA Kedaung Wetan Tanggerang. Forum Ilmiah Volume 9 Nomor 3, September2012.

Pasolong, Sondang. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Per MenKesTran No. Per. 08/Men/VII/2010 tentang APD pada keternagakerjaan. Jakarta

Ridley, John. 2017. Ikhtisar Kesehatan & Keselamatan Kerja Edisi Ketiga. Jakarta: Erlangga

Riyanto. 2015 Aplikasi Metodelogi Penelitian Kesehatan. Dilengkapi Dengan Contoh Kuisioner dan Laporan Penelitian. Yogyakarta: Nuha Medika.

Ruky. 2014. Sistem Manajemen Kinerja. Penerbit PT. Gramedia Pustaka. Utama, Jakarta.

Salawati, L. 2015. Analisis Alat Pelinding Mata Pada Pekerja Las. Jurnal Kedokteran Syiah Kuala, Volume 15, Nomor 3, hlm. 130-134.

Shakya, K. M., Noyes, A., Kallin, R., & Peltier, R.

E. 2016. Evaluating The Efficacy of Cloth Facemasks in Reducing Particulate Matter Exposure. Journal of Exposure Science & Environmental Epidemiology, 27 (3), 352-357. www.nature.com/jes

Siagian Sondang P., 2014. Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja, Cetakan. Pertama, PT. Rineka Cipta.

Simanjuntak, Payaman J. 2015. Manajemen dan Evaluasi Kinerja. Jakarta: FE UI.

Sugiyono. 2 014, Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suma`mur. 2014. Keselamatan Kerja dan Pencegahan Kecelakaan. PT. Gunung Agung. Jakarta.

Sunyoto. 2015. Analisis Regresi dan Uji Hipotesis.

Yogyakarta: Caps.

Suranto. 2015. Komunikasi Perkantoran; Prinsip Komunikasi untuk Meningkatkan Kinerja Perkantoran, Cetakan I. Depok, Yogyakarta: Media Wacana.

Tarwaka. TR. 2015. Sistem Keselamatan dan Kesehatan Kerja. PT. Bumi Aksara. Jakarta.

Tjiptono, Fandy dan G. Chandra. 2015. Service, Quality, & Satisfaction. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Valent F, Sin cing E, Gigli GL, Dolso P. Maintenance of Wakefulness and Occupational Injuries among Workers of an Italian Teaching Hospital. Saf Health Work. Elsevier Ltd; 2016;7(2):120-3.

Weaver MD, Patterson PD, Fabio A, Moore CG, Freiberg MG, Songer TJ. An Observational Study of Shift Length, Crew Familiarity, and occupational Illness in Emergency Medical Servies Workers. Occup Environ Med; 2015;72(11):798-804.

WHO. 2020. Penggunaan rasional alat perlindungan diri untuk penyakit coronavirus (COVID-19)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.