Pengaruh Entrepreneurial Marketing Terhadap Kinerja Pemasaran Usaha Mikro Sulam Jahit Kasab di Kecamatan Kuala Baru, Kabupaten Aceh Singkil

Syahruli Syahruli, Yusnaidi Yusnaidi, Chairiyaton Chairiyaton, Cut Mega Putri

Abstract


Entrepreneurial marketing is a marketing activity carried out by small and medium scale business actors in starting a business. This study aims to determine how much influence entrepreneurial marketing has on marketing performance in kasab embroidery micro businesses in Kuala Baru District, Aceh Singkil Regency. The sampling technique used to collect data through questionnaires to 96 people who sew kasab with the Likert scale method. The method used is simple linear regression analysis. The results show that entrepreneurial marketing has a positive effect on marketing performance as evidenced by the significance value for the effect of the entrepreneurial marketing variable (x) on the marketing performance variable (y) worth 0.000 <0.05 and the value of t count 12.822> t table 0.2006. So it is hoped that every Micro, Small and Medium Enterprises  actor can always set aside part of his profits to be used as the next capital, so that the business he runs can continue to grow.

Full Text:

PDF

References


Arfanly, B., & Syamsun, M. (2016). Peran Entrepreneurial Marketing dalam Peningkatan Kinerja Pemasaran pada Industri Rumahan Kabupaten Kendal, Jawa Tengah. MANAJEMEN IKM: Jurnal Manajemen Pengembangan Industri Kecil Menengah, 11(2), 141-150. Hasan, M. (2023). Bisnis Kecil: Kewirausahaan Atau Manajemen?. Manajemen UMKM Berkelanjutan, 1.

Arianto, N., & Kurniawan, H. (2020). Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(3), 312-321.

Erfanly et al.,. (2016). Peran Entrepreneurial Marketing dalam Peningkatan Kinerja Pemasaran pada Industri Rumahan Kabupaten Kendal, Jawa Tengah. Manajemen IKM, September 2016 (141-150) 112). ISSN 2085- 8418. http://journal.ipb.ac.id/index.php/jurnalmpi/.

Febriyantoro, M. T. (2020). Exploring YouTube Marketing Communication: Brand awareness, brand image and purchase intention in the millennial generation. Cogent Business and Management, 7(1). https://doi.org/10.1080/23311975.2020.1787733.

Halim, A. (2020). Pengaruh pertumbuhan usaha mikro, kecil dan menengah terhadap pertumbuhan ekonomi kabupaten mamuju. GROWTH jurnal ilmiah ekonomi pembangunan, 1(2), 157-172. Zulfikar, Z., Josef, A. I., & Santoso, R. E. (2019). Penerapan Teknik Kasab Aceh Pada Produk Sepatu Wanita Dewasa. Corak: Jurnal Seni Kriya, 8(2), 113 123.

Herman Sofyandi. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Krisnawati, D. (2018). Peran perkembangan teknologi digital pada strategi pemasaran dan jalur distribusi UMKM di Indonesia. Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana, 6(1), 69-74.

Kurniawati, D., Desmawati, D., & Riansyah, P. E. (2023). Pengaruh Entrepreneurial Marketing Dan Modal Terhadap Kesuksesan Bisnis UMKM Kota Pekanbaru. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(3), 2229-2238.

Liswati, B., & Mulyono, L. E. H. (2020). Pengaruh entrepreneurial marketing terhadap kinerja pemasaran dengan variabel moderasi bimtek dan bantuan peralatan. Jurnal Magister Manajemen Unram Vol, 9(2).

Mutiara, F. (2022). Entrepreneurial Marketing Start-Up Media Siber Lokal Kempalan. Com Di Jawa Timur: Strategi Menuju Sustainability?. Jurnal Manajemen Pemasaran, 16(1), 16-23.

Naninsih, N., Alam, S., & Indriasari, D. P. (2022). Pengaruh Keunggulan Bersaing Terhadap Kinerja Pemasaran Melalui Digital Marketing. YUME: Journal of Management, 5(2), 479-490.

Pranatasari, F. D., & Wadyatenti, M. A. D. V. (2022). Entrepreneurial Marketing Dan Kinerja Organisasi Pada Umkm Di Tengah Ketidakpastian Faktor Lingkungan. Modus, 34(1), 100-114.

Purnomo, M., Karneli, O., & Febrian, A. F. (2017). Entrepreneurial Marketing: Apa, Mengapa, dan Bagaimana. Jurnal Aplikasi Bisnis, 8(1), 57-62.

Rahman,T., & Nurdian, Y. (2021). Pendampingan pemanfaatan teknologi digital untuk meningkatkan pemasaran took roti di Pabian Sumenep. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(3), 645-650.

Seran, R. B., Sundari, E., & Fadhila, M. (2023). Strategi Pemasaran yang Unik: Mengoptimalkan Kreativitas dalam Menarik Perhatian Konsumen. Jurnal Mirai Management, 8(1), 206-211.

Sundulusi, C., Sudirman, A., Ratnawati, R., Syamsuri, S., Burhanudin, J., Andriani, D., … & Nurcholifah, I. (2022). Pemasaran Kewirausahaan.

SYAHRA, A. (2021). Makalah kewirausahaan. Lestari, R. B., & Widagdo, H. (2021, September). Entrepreneurial Marketing Dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja UMKM Di Palembang. In Forbiswira Forum Bisnis dan Kewirausahaan-Sinta 4 (Vol. 11, No. 1, pp. 58-68).

. Pamuji, M. (2018). Entrepreneurial Marketing: Mengintegrasikan Pemasaran dan Kewirausahaan Dalam Upaya Meningkatkan Kinerja Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 9(1), 8-14.




DOI: https://doi.org/10.35308/jimetera.v4i2.10050

Refbacks

  • There are currently no refbacks.