Sosialisasi Dan Penerapan Perilaku Pola Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) Di Sekolah MIN 17 Aceh Tengah Desa Blang Mancung Bawah Sebagai Upaya Penurunan Angka Stunting

murhaban murhaban, Muhammad Syakyuni, Raja Muda, Mera Fitria, Mersi Handayani, Elvi Munzila, Mukhlizar Mukhlizar, Muzakkir Muzakkir, Al Munawir, Maskur Maskur, Alisman Alisman, Maidi Saputra, T. M. Azis Pandria, Bambang Tripoli, Suryadi Suryadi, Mirna Ria Andini

Abstract


Stunting merupakan suatu permasalahan yang diakibatkan oleh tidak tercukupinya gizi dan nutrisi secara akut, yang dapat dilihat dari kondisi anak yang memiliki tinggi badan lebih pendek daripada anak-anak seusianya yang normal. Kondisi ini dianalisis secara menyeluruh berdasarkan skala utama, kepentingan, kemampuan mahasiswa, kebutuhan masyarakat dan dilakukan sosialisasi mengenai PHBS (perilaku hidup bersih dan sehat) sebagai salah satu penanganan masalah stunting. Pendekatan penelitian ini digunakan model studi kasus yang merupakan pendekatan metode kualitatif dengan melakukan obsevasi, analisis situasi, perencanaan, sosialisasi dan evaluasi mandiri, yang dilakukan di Madrasah Ibditiyah Negeri 17 Takengon didesa Blang Mancung Bawah Kecamatan Ketol Aceh Tengah. observasi yang dilakukan dengan cara interaksi langsung (wawancara), sosialisasi dan penerapan perilaku hidup bersih dan sehat, membantu guru dalam memaparkan dan menjelaskan PHBS kepada siswa/i untuk melatih anak secara mandiri dalam memperhatikan kebersihan tubuhnya. Melalui beberapa tahapan yang harus dilakukan diantaranya analisis, perencanaan dan evaluasi, dimana stunting harus bisa di minimalisir engan berprilaku hidup sehat semenjak dini.


Full Text:

PDF

References


Abidah, Y. N., & Huda, A. (2018). Pelaksanaan program perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) di sekolah luar biasa. Jurnal Ortopedagogia, 4(2), 87-93.

Aminah, S., Huliatunisa, Y., & Magdalena, I. (2021). Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) Untuk Meningkatkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Siswa Sekolah Dasar. jurnal JKFT, 6(1), 18-28.

Fitriani, U. F., Tiboyong, W. G., Ardhani, D., Naufal, A., Agustina, N., & Fahrudin, T. M. (2022). Sosialisasi dan penerapan perilaku Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) sebagai upaya penurunan angka stunting di Sekolah Dasar Desa Kunjorowesi. KARYA UNGGUL-Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 1-8.

Fitriani, A., & Lubis, R. (2023). SOSIALISASI PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DI SEKOLAH DASAR NEGERI 38 NUSA INDAH KOTA BENGKULU. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (JIMAKUKERTA), 3(1), 20-27.

Julianti, R., Nasirun, M., & Wembrayarli, W. (2018). Pelaksanaan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) di lingkungan sekolah. Jurnal Ilmiah Potensia, 3(2), 76-82.

Lumongga, N., & Syahrial, E. (2013). Pengaruh penyuluhan dengan metode ceramah dan diskusi terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap anak tentang PHBS di Sekolah Dasar Negeri 065014 Kelurahan Namogajah Kecamatan Medan Tuntungan tahun 2013. Kebijakan, Promosi Kesehatan dan Biostatistika, 2(1), 14398.

Muhani, N., Febriani, C. A., Yanti, D. E., Rahmah, A., Rafika, E., Sari, F. A., ... & Pratiwi, Y. A. (2022). Penyuluhan Penerapan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) Tatanan Sekolah di SDN 01 Langkapura. Jurnal Loyalitas Sosial, 1(4), 27-38.

Nugroho, M. R., Sasongko, R. N., & Kristiawan, M. (2021). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kejadian Stunting pada Anak Usia Dini di Indonesia. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 2269-2276.

Nurmahmudah, E., Puspitasari, T., & Agustin, I. T. (2018). Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) pada anak sekolah. ABDIMAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 46-52.

Raharjo, A. S., & KM, S. I. S. (2014). Hubungan antara pengetahuan, sikap, dan ketersediaan fasilitas di sekolah dalam penerapan PHBS membuang sampah pada tempatnya (Studi di Sekolah Dasar Negeri Banjarsari 02 Kecamatan Gabus Kabupaten Pati). Unnes Journal of Public Health, 3(1).

Sanjaya, R., Fara, Y. D., & Sagita, Y. D. (2019). Pendidikan perilaku hidup bersih dan sehat (phbs) di sekolah. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu (ABDI KE UNGU), 1(1), 55-59.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Teknodimas Fakultas Teknik Universitas Teuku Umar

 teknodimas@utu.ac.id
 +6282160730785  l  +6281370126894
 Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo, Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681, Indonesia 

Creative Commons License

Jurnal Teknodimas licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.