Perancangan Model Simulasi Sistem Keamanan Rumah Berkonsep Internet Of Things Berbasis Cisco Packet Tracer

exsyal saputra

Abstract


Perkembangan teknologi yang semakin pesat menyebabkan terjadinya banyak perubahan dalam segala bidang. Salah satu bidang yang mengalami perubahan adalah bidang industri. Sekarang ini, industri berpacu untuk merancang perangkat otomatis yang dapat dikomunikasikan melalui jaringan komputer atau internet. Sektor industri menggunakan model Internet of Things (IoT). Internet of Things digunakan dalam  sistem komunikasi antar alat dan observing. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka penelitian bertujuan untuk membangun model simulasi sistem keamanan rumah otomatis dengan menggunakan test system cisco packet tracer. Penelitian terdiri dari desain keamanan rumah otomatis dan pengujian dengan aplikasi cisco packet tracer. Penulis membangun sebuah rancangan keamanan rumah dengan 3 komponen yaitu deteksi asap, garasi dan pemadam kebakaran. Ketiga komponen memiliki desain berbeda. Hasil dari pengujian menunjukan bahwa simulasi sistem keamanan rumah otomatis yang dirancang dapat di eksekusi dengan baik sesuai dengan aturan yang ditentukan.


Full Text:

PDF

References


D. Satria, D. Sugiyanto, “Prototipe Sistem Informasi Monitoring Kebakaran Bangunan Berbasis Google Maps dan Modul GSM,” J. JTIK (Jurnal Teknol. Inf. dan Komunikasi), vol. 1, no. 1, pp. 33–38, 2017.

H. Ahmadian, “Sistem Informasi Keamanan Rumah Berbasis Sensor Passive Komunikasi Mobile Gsm,” Semin. Nas. II USM 2017, vol. 1, pp. 83–86, 2017.

S. S. Dewi, D. Sugiyanto, “Design of Web Based Fire Warning System Using Ethernet Wiznet W5500,” in Malikussaleh International Conference on Multidisciplinary Studies (MICoMS 2017), 2018, pp. 437–442, doi: 10.1108/978-1-78756-793-1-00073.

R. Munadi, “Sistem Peringatan Dini Banjir Berbasis SMS Gateway dan Mikrokontroler Arduino Uno,” Semin. Nas. II “ Eksplor. Kekayaan Marit. Aceh di Era Glob. dalam Mewujudkan Indones. sebagai Poros Marit. Dunia ,” vol. 1, pp. 78–82, 2017.

Dedi Satria, Zufan, “Perancangan Sistem Informasi Manajemen Pembelian dan Penjualan Komoditas Perkebunan Masyarakat pada UD. Bintang Baru,” J. Manaj. dan Akunt., vol. 4, no. 1, pp. 39–47, 2018, [Online]. Available: https://ojs.serambimekkah.ac.id/index.php/jemsi/article/download/591/540.

E. Yusibani, “Implementation of the SMS gateway in the flood early warning information system for village warning and community information,” Int. J. Eng. Adv. Technol., vol. 8, no. 6, 2019, doi: 10.35940/ijeat.F9287.088619.

S. Syahreza, “Flood Early Warning Information System for Multi-Location Based Android,” Int. J. Eng. Techlogies Manag. Res., vol. 5, no. August, pp. 47–53, 2018, doi: 10.5281/zenodo.1412222.

Hidayat, “Plant Watering System Based on the Internet of Thing,” Nas. Komputasi dan Teknol. Inf., vol. 1, no. 1, pp. 22–26, 2018.

S. Amuda, M. F. Mulya, and F. I. Kurniadi, “Analisis dan Perancangan Simulasi Perbandingan Kinerja Jaringan Komputer Menggunakan Metode Protokol Routing Statis , Open Shortest Path First ( OSPF ) dan Border Gateway Protocol ( BGP ) ( Studi Kasus Tanri Abeng University ),” J. Sist. Komput. dan Kecerdasan Buatan, vol. IV, no. 2, pp. 53–63, 2021.

O. K. Sulaiman, “Simulasi Perancangan Sistem Jaringan Inter Vlan Routing di Universitas Negeri Medan,” CESS (Journal Comput. Eng. Syst. Sci., vol. 2, no. 3, pp. 92–96, 2017, [Online]. Available: http://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/cess/article/view/4965/4374.

Munawir, D. Mulyati, “FINAL PROJECT CONSULTATION INFORMATION SYSTEM INTEGRATED NOTIFICATION SYSTEM BASED ON SMS GATEWAY,” Cybersp. J. Pendidik. Teknol. Inf., vol. 2, no. 2, pp. 135–140, 2018, [Online]. Available: https://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/cyberspace/article/view/4002/pdf.

Y. Yanti and Maulinda, “Rancang Bangun Sistem Penjadwalan Bel Sekolah Berbasis Arduino Uno dengan Antarmuka Berbasis Web Menggunakan Ethernet Web Server,” Serambi Eng., vol. II, no. 3, pp. 141–147, 2017, [Online]. Available: http://jurnalserambiengineering.net/wp-content/uploads/2017/07/Rancang-Bangun-Sistem-Penjadwalan-Bel-Sekolah-Berbasis-Arduino-Uno-dengan-Antarmuka-Berbasis-Web-Menggunakan-Ethernet-Web-Server.pdf.




DOI: https://doi.org/10.35308/jti.v2i1.7226

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 



Jurnal Teknologi Informasi
e-ISSN: 2829-8934  I  DOI: 10.35308
Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo, Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681, Indonesia
(0655) 7110535 l +6285260929615
License Creative Commons is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License