PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN JAMINAN ASET TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA PADA TAHUN 2016-2019

ardi ardi Hirmansah, Edi Edi Jamaris

Abstract


Penelitian ini bertujuan  untuk mengetahui pengaruh dari CR, GPM, DAR, dan Jaminan aset terhadap kebijakan dividen pada perusahaan sektor industri dasar dan kimia pada tahun 2016-2019. Sampel  dalam penelitian ini sebanyak 17 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang terdiri dari perusahaan sektor industri dasar dan kimia, metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini mendapatkan bahwa  secara parsial CR berpengaruh negatif atau tidak signifikan terhadap kebijakan dividen, sedangkan GPM, DAR dan Jaminan Aset  berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap kebijakan dividen pada perusahaan sektor industri dasar dan kimia di tahun 2016-2019.

Kata Kunci : CR, GPM, DAR dan Jaminan Aset , Kebijakan Dividen


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35308/jbkan.v6i2.6074

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Bisnis dan Kajian Strategi Manajemen (JBKSM)

Editorial Office

Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Teuku Umar

 Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo, Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681, Indonesia

 jbksm@utu.ac.id

+6282165076974  l  +6285277182682

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.